Friday, August 10, 2018

Daftar Film : Ip Man

Daftar Film : Ip Man - Hallo sahabat Abraxas , Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Daftar Film : Ip Man, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Action, Artikel Kumpulan Film, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.



Judul : Daftar Film : Ip Man
link : Daftar Film : Ip Man

Baca juga


Daftar Film : Ip Man



Hampir semua orang pasti kenal atau pernah mendengar seorang ahli beladiri dari Cina yang bernama Bruce Lee. Tapi tahukah kamu tentang kisah guru beladiri Bruce Lee? Ia bernama Ip Man. Ternyata kisah Ip Man tidak kalah menarik dan sangat menakjubkan. Dari mulai masa penjajahan Jepang sampai pada masa kolonialisme Inggris. Ip Man telah menjadi master beladiri Wing Chun sejak lama. Di filmnya sosoknya digambarkan sebagai seorang pria yang rendah hati dan suka menolong sesama. Berikut ini list film bagus dari Ip Man.




1. Yip Man (2008)




Ip Man adalah seorang master Wing Chun di kotanya. Tak ada guru kungfu yang dapat menandingi kemampuan Ip Man walau Foshan sebenarnya adalah kota beladiri yang terkenal dan ampuh. Uniknya, Ip Man enggan mengajari orang lain untuk berlatih Wing Chun, tidak seperti guru kungfu lain yang sudah membuka perguruan beladiri. Pada tahun 1937, Jepang menjajah Cina dan kota Foshan menjadi porak-poranda. Kota yang awalnya damai dan tentram menjadi kacau.

Kini Ip Man harus meninggalkan rumahnya untuk pergi berkelana melatih Wing Chun kepada bangsanya. Mampukah ia menggulingkan penjajahan Jepang?





2. Yip Man 2 (2010)




Setelah merdeka dari penjajahan Jepang, Ip Man berusaha untuk mendirikan sebuah perguruan beladiri Wing Chun di kotanya. Perjuangannya tidaklah mudah karena Ip Man harus menghadapi berbagai konflik. Untuk membuka perguruan beladiri yang baru, Ip Man harus menerima tantangan para guru beladiri yang ada di kotanya. Meski Cina telah bebas dari penjajahan Jepang, namun pada waktu itu Cina masih berada di bawah kekuasaan Inggris. Saat itulah Ip Man bertemu dengan seorang petinju barat yang angkuh dan sombong. Ia bernama Twister.

Twister yang begitu kuat mampu mengalahkan seorang master guru beladiri paling dihormati di kotanya. Bahkan ia telah menewaskan Master Hung Chun-Nam saat sedang bertanding dengannya. Kini tersisa Ip Man yang menjadi satu-satunya harapan bagi beladiri Cina.





3. Yip Man 3 (2015)




Saat sekolah tempat anaknya belajar diteror oleh sekelompok geng, Ip Man tak bisa tinggal diam. Ia harus berurusan dengan seorang petinju barat misterius bernama Frank (Mike Tyson). Sementara itu, di tempat lain ada seorang petarung Wing Chun handal yang menantang Ip Man untuk memperebutkan gelar Grandmaster Wing Chun.





Baca juga rekomendasi film, anime, dan TV series keren berikut ini :



Demikianlah Artikel Daftar Film : Ip Man

Sekianlah artikel Daftar Film : Ip Man kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.


Anda sekarang membaca artikel Daftar Film : Ip Man dengan alamat link https://abraxas4634.blogspot.com/2018/08/daftar-film-ip-man.html

No comments:

Post a Comment